devit presentasi

Upload: dj4far

Post on 06-Jul-2018

238 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    1/31

    HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN DENGANSIKAP IBU HAMIL DALAM MENGKONSUMSI TABLET Fe

    Di DESA KENDALSARI KECAMATAN PETARUKANKABUPATEN PEMALANG TAHUN 2010

    DEVIT ARISTYANTI

    NIM : 07004

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    2/31

      2

    Di Indonesia, anemia umumnya disebabkan oleh kekurangan

    zat besi, sehingga lebih dikenal dengan istilah Anemia Gizi Besi.

    Anemia defisiensi besi merupakan salah satu gangguan yang palingsering terjadi selama kehamilan.

    Kekurangan zat besi dapat menimbulkan gangguan atau

    hambatan pada pertumbuhan janin baik sel tubuh maupun sel otak.

    Anemia gizi dapat mengakibatkan kematian janin di dalam

    kandungan, abortus, cacat baaan, BB!", anemia pada bayi yang

    dilahirkan, hal ini menyebabkan morbiditas dan mortalitas ibu dan

    kematian perinatal lebih tinggi.

    A. L!" Be#$%& M'#(

    BAB I

    PENDAHULUAN

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    3/31

      3

    Badan Kesehatan dunia #World Health Organization/ WHO$

    melaporkan baha pre%alensi ibu hamil yang mengalami defisiensi

    besi sekitar &'(&)* serta semakin meningkat seiring dengan

    bertambahnya usia kehamilan. +enurut - /0* kematian ibu di

    negara berkembang berkaitan dengan anemia pada kehamilan

    disebabkan oleh defisiensi besi. Di Indonesia pre%alensi anemia pada

    kehamilan masih tinggi yaitu sekitar /0,1* #2K"3 4001$. !autan 5

    dkk #4001$ melaporkan dari &1 orang anita hamil pada trimester II

    didapati 4& orang #)/*$ menderita anemia, dan 1& orang #/4*$menderita kekurangan besi #"idan 400), h. 1$.

    Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Kabupaten 6emalang

    bulan 7o%ember 4008, terdapat 44 6uskesmas diperoleh jumlah ibu

    hamil sebanyak 8.8)4 ibu hamil dan sasaran ibu hamil terbanyak di

    6uskesmas 6etarukan yaitu 4.114 ibu hamil, dan ibu hamil terbanyak

    diDesa Kendalsari yaitu dari bulan 5anuari 9 +aret terdapat &/4 ibu

    hamil sehingga rata(rata per bulan terdapat 11/ ibu hamil.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    4/31

      4

    -al inilah yang mendorong peneliti untuk melakukan penelitian

    mengenai :-ubungan antara tingkat pengetahuan dengan sikap ibu

    hamil dalam mngkonsumsi tablet ;e di desa Kendalsari Kecamatan6etarukan Kabupaten 6emalang 3ahun 4010

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    5/31

      5

    C. T)+)% Pe%e#i!i%

    1. 3ujuan =mum

    =ntuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dengan sikap

    ibu hamil dalam mengkonkumsi tablet ;e di desa Kendalsari

    Kecamatan 6etarukan Kabupaten 6emalang 3ahun 4010.

    4. 3ujuan Khusus

    a. =ntuk mengetahui gambaran ibu hamil dalam mengkonsumsi

    tablet ;e di Desa Kendalsarib. =ntuk mengetahui gambaran tingkat pengetahuan ibu hamil

    dalam mengkonkumsi tablet ;e di desa Kendalsari.

    c. =ntuk mengetahui gambaran sikap ibu hamil dalam

    mengkonsumsi tablet ;e di Desa Kendalsari.

    d. =ntuk mengetahui hubungan antara tingkat pengetahuan dg

    sikap ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet ;e di Desa

    Kendalsari Kec. 6etarukan Kab. 6emalang 3ahun 4010.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    6/31

      6

    D. M%,! Pe%e#i!i%

    1. Bagi 6eneliti

    a. 6enelitian ini dilaksanakan agar dapat mengaplikasikan

    pengetahuan ttg ilmu penelitian yg didapatkan peneliti di bangku

    kuliah

    b. 6enelitian ini dpt digunakan sbg bahan acuan penelitian berikutnya

    4. Bagi Institusi

    hasil penelitian ini dpt dijadikan sbg literatur utk meningkatkan

    pengetahuan mahasisa AKBID B-AK3I 6>"3II 6>+A!A7G

    &. Bagi +asyarakat

    memberikan informasi ? pengetahuan masyarakat ttg hubungan

    antara tingkat pengetahuan dengan sikap ibu hamil dalam

    mengkonsumsi tablet ;e di Desa Kendalsari Kec. 6etarukan Kab.

    6emalang.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    7/31

      7

    BAB II

    TINJAUAN TEORI

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    8/31

      8

     A. Pengetahuan

    pengetahuan mrpk hasil dari tahu dan tjd stlh orang melakukan

    penginderaan thdp suatu obyek tertentu (otoatmodjo! 2""3#$2$%

    Pengetahuan mempunyai 6 tingkatan yaitu#

    a. &ahu (kno'%

    b. emahami ()ompherention%

    *. Aplikasi (Apli*ation%

    d. Analisis (Analysis%

    e. +intesis (+yntesis%

    ,. -aluasi (-aluation%

    ursalam(2""3 # /% menyebutkan bah'a sumber pengetahuan manusia

    didasarkan pada #

    a. &radisi

    b. Autoritas

    *. Pengalaman seseorang

    d. &riar dan -rror 

    e. Alasan yang logis

    ,. etode 0lmiah

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    9/31

      /

    1. +ikap

    sikap mrpk reaksi atau respon yg masih tertutup dr seseorang thdpsuatu stimulus atau obyek.sikap mrpk kesiapan atau kesediaan utkbertindak! dan bukan mrpkn pelaksanaan moti, tertentu. +ikap

    belum mrpkn suatu tindakan atau akti,itas! akn tetapi mrpknpredisposisi tindakan suatu perilaku (otoatmodjo 2""3#$24%

    notoatmodjo (2""3#$26% menyatakan bh'a sikap terdiri dr brbagaitingkatan! yaitu #

    $. enerima

    2. erespon

    3. enghargai4. 1ertanggungja'ab

     A'ar (2""5#3"% menjelaskan bah'a ,aktor,aktor yangmempengaruhi sikap antara lain#

    $. Pengalaman Pribadi

    2. ebudayaan3. ranng lain dianggap penting

    4. edia assa

    5. embaga pendidikan dan embaga Agama

    6. -mosional

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    10/31

      $"

    ). &ablet e dalam ehamilan

    adalah tablet yg berisi 6"mg 1esi(e% yg ber'arna merah dalam

    bentuk salut. +edangkan at besi adl suatu at atau mineral yg

    dibutuhkan utk mmberikan 'arna merah pada darah.tujuan pemenuhan at besi adl#

    $. engimbangi at besi yg keluar bersama urin

    2. engganti at besi yg hilang karena menstruasi

    3. engganti at besi yg hilang karena perdarahan4. empersiapkan produksi A+0

     Akibat ekurangan at 1esi #

    ehamilan#$. bagi ibu # keguguran! Prematur 

      2. bagi bayi# *a*at ba'aan! pertumbuhan bayi terganggu

    Persalinan#$. bagi ibu# gangguan his! gangguan kekuatan ibu!

    persalinan dg menggunakan alat

      2. bagi bayi # as,iksia neonatorum! ake*erdasan berkurang!

    kematian

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    11/31

      $$

    9 &andatanda kekurangan at besi#

    $. Pu*at pd muka! tangan dan kaki

    2. udah saria'an

    3. a,su makan berkurang

    4. Pusing dan gangguan berkonsentrasi

    5. :antung berdebardebar 

    6. +esak na,as

    ebutuhan tablet e dalam ehamilanebutuhan at besi pd a'al kehamilan belum begitu banyak. ebutuhan

    at besi meningkat karena untuk ibu dan bayi sehingga ibu hamil

    minimal mengkonsumsi /" tablet e utk memenuhi kbutuhan at

    besi slma hamil.ibu hamil yg ra'an anemia diberi dosis lebih tinggi

    dibandingkan dg 'anita biasa yaitu sebesar 3"6"mg! dimulai pdminggu ke$2 kehamilan yg diteruskan sampai 3 bln pas*apartum!

    perlu diberikan setiap hari.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    12/31

      $2

    -,ek samping gastrointestinal9 +uplemen oral at besi dapat menyebabkan mual! muntah! kram

    lambung! nyeri uluhati dan konstipasi (kadangkadang diare%.amun! derajat mual yang ditimbulkan oleh setiap preparat

    bergantung pada jumlah elemen at besi yang diserap. &akaran atbesi di atas 6" mg (2"" mg sul,as ,erosus kering% dapatmenimbulkan e,ek samping yang tidak bisa diterima pada ibu hamilsehingga terjadi ketidakpatuhan dalam pemakaian obat (+hatrugnaet al! $/// dalam :ordan! 2""3%.

    9 inum tablet at besi pada saat makan atau segera sesudah makan

    dapat mengurangi gejala mual yang menyertainya tetapi juga akanmenurunkan jumlah at besi yang diabsorpsi.9 ;emikian pula! banyak makanan akan berinteraksi dengan at besi

    bila mineral ini diminum dalam 'aktu dua jam.9 Perubahan 'arna pada ,eses dan urine dapat terjadi. epad 'anita

    yang menggunakan tablet at besi harus diingatkan bah'a tinjanya

    dapat menjadi hitan selama menjalani terapi at besi. eadaan inidapat menutupi setiap perdarahan gastrointestinal.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    13/31

      $3

    9 ;ari kajian pustaka yang telah diuraikan sebelumnya! penulis

    membuat kerangka teori yang merupakan dari teori '.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    14/31

      $4

    9 Kerangka Konsep Penelitian9 erangka konsep penelitian adalah kerangka hubungan antara

    konsepkonsep yang ingin diamati atau diukur melalui penelitianpenelitian yang akan dilakukan (otoatmojo! 2""5# 6/%.

    erangka konsep pada penelitian ini dikembangkan berdasarkantinjauan pustaka pada 1A1 00 yaitu hubungan antara tingkatpengetahuan dengan sikap ibu hamil dalam mengkonsumsitablet e di ;esa endalsari e*amatan Petarukan abupatenPemalang &ahun. &ingkat pengetahuan sebagai ariabel bebas(independent% dan sikap ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet

    e sebagai ariabel terikat (dependent%.

    &ingkat

    Pengetahuan

    sikap ibu hamil dalam

    mengkonsumsi tablet

    e

    -+ikap mendukung-+ikap kurang

    mendukung

    0ndependent ;ependent

    utput

    +kema 3.$ erangka onsep Penelitian

    =ubungan antara tingkat pengetahuan dengan sikap ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet e.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    15/31

      $5

    Hipotesa

    =ipotesis ayor 

    9 =o # &idak ada hubungan antara tingkat

    pengetahuan dengan sikap ibu hamil dalam

    mengkonsumsi tablet e di ;esa endalsari

    e*amatan Petarukan abupaten Pemalang&ahun 2"$"

    =ipotesis inor 

    9 =a # Ada hubungan antara tingkat pengetahuan

    dengan sikap ibu hamil dalam menngkonsumsi

    tablet e di ;esa endalsari e*amatan

    Petarukan abupaten Pemalang &ahun 2"$"

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    16/31

      $6

    BAB III

    METODE PENELITIAN

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    17/31

      $7

    Jenis dan Desain Penelitian

    9 Penelitian ini bersi,at diskriptif korelatif untuk melihathubungan antara gejala satu dengan gejala yang lain!atau ariabel yang satu dengan ariabel yang lain(otoatmodjo! 2""5# $42%. Penelitian ini untukmengetahui hubungan antara tingkat pengetahuandengan sikap ibu dalam mengkonsumsi tablet e di;esaendalsari e*amatan Petarukan abupaten Pemalang&ahun 2"$". Pendekatan yang digunakan dalampenelitian ini adalah cross sectional yaitu suatupenelitian yang untuk mempelajari dinamika korelasi

    antara ,aktor,aktor resiko dengan e,ek! dengan *arapendekatan atau pengumpulan data sekaligus padasuatu saat pada 'aktu yang sama (otoatmodjo! 2""5#$45$46%.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    18/31

      $8

    Wakt dan Te!pat

    9 Wakt9 Penelitian ini dilakukan selama satu

    bulan yaitu pada bulan ei 2"$".

    9 Te!pat9 Penelitian ini bertempat di ;esa

    endalsari e*amatan Petarukan

    abupaten Pemalang yang terdiri dari 6>?.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    19/31

      $/

    Poplasi dan "a!pel Penelitian 

    Poplasi

    9 Populasi adalah keseluruhan obyek penelitian(+ugiyono! 2""7%. enurut (otoatmodjo! 2""5# 7/%

    Populasi adalah keseluruhan obyek penelitian atauobyek yang akan diteliti (otoatmodjo! 2""5# 7/%.Populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu hamilyang memeriksakan kehamilannya di tenagakesehatan maupun ibu hamil yang tidak

    memeriksakan kehamilannya serta ibu hamil yangberdomisili di ;esa endalsari e*amatan Petarukanabupaten Pemalang bulan :anuari aret 2"$" yaituratarata sebanyak $$4 ibu hamil. 

    + l

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    20/31

      2"

    +ampel9 +ampel adalah sebagian dari populasi yang diteliti

    (+ai,udin # 2""7 # 77%. +ampel adalah sebagian yangdiambil dari keseluruhan obyek penelitian dan dianggap

    me'akili populasi (+ugiyono! 2""7%9 @ntuk populasi ke*il atau lebih ke*il dari $"."""digunakan rumus yang sederhana yaitu denganmenggunakan rumus (otoatmodjo! 2""5%#

    9 eterangan #9 1esar Populasi9 n 1esar +ampel9 d &ingkat keper*ataan B ketepatan yang diinginkan9 :adi dengan jumlah populasi $$4 didapatkan #9   8/9  n 8/ 0bu hamil9 aka didapatkan jumlah sampel dalam penelitian ini

    sebanyak 8/ hamil yang di desa endalsari e*amatan

    Petarukan.

    ) N(d1

     N

     n 2+=

     

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    21/31

      2$

    riteria sample #9 riteria inklusi9

    Caitu subyek penelitian yang dapat me'akili sampel penelitian danmemenuhi syarat sebagai sampel! antara lain #9 $%. 0bu hamil primigraida9 2%. 0bu hamil & 00 D & 0009 3%. bu hamil dengan kadar =b normal9 4%. 0bu hamil yang memeriksakan kehamilannya se*ara rutin (sesuai

    dengan kunjungan ulang9 5%. 0bu hamil yang bertempat tinggal tetap di ;esa endalsari

    e*amatan Petarukan abupaten Pemalang.9 riteria eksklusi9 riteria eksklusi merupakan kriteria dimana subyek penelitian tidak

    dapat me'akili sampel karena tidak memnuhi syarat sebagai sampel

    penelitian (ursalam! 2""3%. riteria eksklusi dalam penelitian ini antaralain #

    9 $%. 0bu hamil dengan =iperemesis9 2%. 0bu hamil &rimester 09 3%. 0bu yang tidak bersedia berpartisipasi dalam penelitian

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    22/31

      22

    De#inisi Operasional $aria%el

    &erlampir dalam proposal.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    23/31

      23

    Instr!en & Alat Penelitian 

     Alat yang digunakan untuk pengumpulan data dalam

    penelitian ini adalah kuesioner yaitu da,tar pertanyaan

    yang sudah tersusun baik! matang! dimana responden

    tinggal memberikan ja'aban atau dengan tandatanda

    tertentu (otoatmodjo! 2""5# $$6%.

    uesioner berupa pertanyaan tertutup (closed ended

    question% yaitu da,tar pertanyaan yang telah tersedia ja'abannya (otoatmodjo! 2""5# $24%.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    24/31

      24

    Pada penelitian ini terdiri dari 3 kuesioner

    yaitu#

    uesioner pertama berisi tentang identitas

    responden.

    uesioner kedua berisi pengetahuan ibu

    hamil mengenai tablet e

    uesioner ketiga berisi tentang sikap ibu

    hamil dalam mengkonsumsi tablet e

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    25/31

      25

    Ealiditas

    @ji aliditas yang akan digunakan dalam

    penelitian ini adalah teknik korelasi“product moment F (ototatmodjo 2""5!

    h. $2/%.

    >eliabilitas

    @ji reliabilitas adalah indeks yang

    menunjukkan sejauh mana suatu alat

    ukur dapat diper*aya atau di dapatkan.(otoatnodjo # 2""5 # $33%

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    26/31

      26

    Metode Peng!plan Data

    etode pengumpulan data

    etode yang digunakan untuk mengumpulkan

    data adalah angket! yang dilakukan dengan

    *ara membagikan suatu da,tar pertanyaan(kuesioner% yang berupa ,ormulir,ormulir

    diajukan se*ara tertulis untuk mendapatkan

    tanggapan in,ormasi! ja'aban dan sebagainya

    (otoatmodjo 2""5! h. $$2%.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    27/31

      27

    Metode Pengola'an Data dan

    Analisis Data 

    Metode pengola'an data(

    a. -diting

    b. +*oring*. )oding

    d. Prosessing

    e. &abulating,. )leaning

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    28/31

      28

    Analisa data

    a.Analisa uniariat

     Analisa uniariat dilakukan tiap ariabel darihasil penelitian! yaitu tingkat pendidikan danpengetahuan ibu hamil tentang tablet esebagai ariabel bebas dan sikap ibu hamil

    dalam mengkonsumsi tablet e sebagai ariabelterikat.

    b. Analisa biariat

    Eariabel dalam penelitian ini merupakan data

    katagori! maka untuk menganalisa hubungandata katagori dengan data katagori digunakanuji statistik chi square  (=astono 2""$! h. $$4%.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    29/31

      2/

    1$Bila ρ %alue @ , -o ditolak

    Ada hubungan antara tingkatpengetahuan dengan sikap ibu

    dalam mengkonsumsi tablet ;e.

    4$Bila ρ %alue , -o gagal ditolak

    3idak ada hubungan antara

    pengetahuan dengan sikap ibu

    dalam mengkonsumsi tablet ;e.

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    30/31

      3"

    Etika Penelitian

    9 Prinsip man,aat

    9 Prinsip menghargai =A

    9 Prinsip keadilan

  • 8/17/2019 Devit Presentasi

    31/31

    3$

    TERIMA KASIH